Text
India & Nepal
India dan nepal layaknya dua permata di Asia Selatan, dua paket wisata eksotis yang memesona. Letak geografis india dan nepal yang dilewati oleh gunung- gunung tertinggi di dunia menjadikan kedua negara ini menarik bagi siapa pun, mau itu wisatawan yang ingin bersantai menikmati pemandangan alam, petualang ingin yang berpatisipasi dalam festival.
2014185 | 741.5 JEO l | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain