Text
Halo Ibu, Aku Kangen (komik kasih untuk ibu)
Ibu... saat sedih pun dia tetap tersenyum, saat anaknya marah kepadanya pun dia tetap mendoakan yang terbaik untuk anak-anaknya. Saat ia sakit, ia tetap bilang ibu sehat- sehat saja. Saat dia pergi jauh selamanya dia tetap bilang ibu akan selalu ada dihatimu nak.
2014201 | 741.5 HAR h | My Library | Tersedia |
2014200 | 741.5 HAR h | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain