Text
Bismillah , Kuawali Melangkah di Sini Kisah Perjalanan Karir Seorang Kepala Sekolah
Pekerjaan yang di cita- citakan sering tidak sesuai dengan harapan. Banyak kendala merintangi. Namun, tekad dan keinginan yang kuat menjadi takdir penentu sebuah keberhasilan. Pada akhirnya semua dapat dijalani dengan baik ketika diiringi sebuah keikhlasan. Buku ini mengisahkan Afri yang mendapat tugas mengajar di sebuah sekolah yang jauh dari tempat tinggalnya. Daerah yang tidak pernah dikenal dan tidak pernah dikunjungi. Hanya sekedar mendengar nama dan cerita mistik tentang daerah tersebut. Itulah tantangan yang harus dihadapi
P0330S | 910.4 AFR b | My Library (900 (Literasi)) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain