Text
Mi Saja Yang Instan, Usaha Jangan ! : cara kita mengelolah kegagalan menjadi keberhasilan
Buku ini berbeda ! karena isinya bukan sekedar membahas tentang kegagalan dan penyebabnya. Buku ini justru menawarkan sudut pandang yang baru agar kita tidak terpuruk berlarut- larut. Dengan metode eksplorasi psikologi populer kita diajak untuk memaknai kegagalan, mengadapinya, mencari hikmanya, dan mengolahnya menjadi keberhasilan. Tersaji pula berbagai kisah inspiratif para tokoh besar yang menggugah semangat kita untuk senatiasa bangkit kali terjatuh. Dari mereka kita belajar, bagaimana bangkit dengan upaya yang lebih cerdas dan semangat yang selalu terbarukan. Ketika gagal saat itu kita mesti segera bangkit. Gagal lagi, bangkit lagi. Tetap gagal ya bangkit lagi dengan taktik yang lebih cerdas. Begitu seterusnya sampai kegagalan "kapok: menghampiri dan keberhasilan niscaya dalam genggaman. Buku ini membuat kita benar- benar sadar dan mengerti bahwa meraih keberhasilan tidak semudah proses menyeduh mi isntan. Iya, cuma mi instan yang bisa kita olah kurang dari lima menit,kan! Sementara usaha? jangan. Ayo, bangkit lagi!!!
2020217 | 158.1 DAN m | My Library (LITERASI (158-159)) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain