Text
Pahala Investasi
Bagi mereka yang sangat takut dengan dahsyatnya ancaman siksa neraka, tentu akan senantiasa berupaya untuk mencari amal kebajikan yang sebanyak- banyaknya guna menghadapi hisab (perhitungan) amal dari allah swt di akhirat kelak. Itulah manusia yang cerdas menurut rasullah saw. Mengingat kesempatan hidup yang diberikan allah swt di dunia ini sangat amat pendek sekali, maka kita harus memiliki strategi dalam membuat amalan kebajikan. Bagaimana caranya agar kita bisa memilki amal kebajikan yang sebanyak- banyaknya dan setinggi- tingginya, bahkan pahala dari amal kebajikan itu dapat terus mengalir, walaupun kita sudah meninggal dunia? bagaimana caranya? itulah yang akan dibahas mendalam dari buku pahala investasi ini. Buku ini ternyata tidak hanya berhenti sampai di situ, mengapa ? ketika manusia sama- sama berupaya beramal untuk meraih pahala, ternyata amal manusia dikelompokkan dalam beberapa tingkatan. Buku ini akan menujukkan tingkatan- tingkatan amalan itu. Jika disusun secara lengkap, ternyata amal manusia dapat dikelompokkan menjadi 7 (tujuh) tingkatan mulai dari tngkatan amal yang paling rendah, sampai yang tertinggi, yaitu mencapai puncak pahala investasi seperti apa ? selamat membaca.
2020173 | 297.23 DWI p | My Library (200 (AGAMA ISLAM)) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain